Bayi Sungsang Apakah Bisa Diperbaiki?

Bayi Sungsang Apakah Bisa Diperbaiki?

Bayi Sungsang Apakah Bisa Diperbaiki? Saat memeriksakan kehamilan, tentu bunda ingin mengetahui tumbuh kembang bayi di dalam kandungan. Namun, adakalanya  saat dilakukan pemeriksaan baik dengan bidan atau pun dokter kandungan, bayi berada dalam posisi sungsang, yaitu bokong / kaki bayi berada di posisi bawah perut bunda, sedangkan kepala bayi berada di posisi atas perut bunda…

Cara Menghitung Hari Perkiraan Lahir

Cara Menghitung Hari Perkiraan Lahir

Cara Menghitung Hari Perkiraan Lahir Bunda yang sedang hamil, pasti sangat menunggu-nunggu hari kelahiran bayi yang ada dalam kandungan. Kelahiran sang buah hati dapat diperkirakan oleh dokter atau bidan saat bunda memeriksakan kehamilan. Biasanya di sebut denga Hari Perkiraan Lahir ( HPL) ataupun Taksiran Persalian (TP). Dengan mengetahui Cara Menghitung Hari Perkiraan Lahir, Ayah dan…

Cara Menghitung Usia Kehamilan

Cara Menghitung Usia Kehamilan

Cara Menghitung Usia Kehamilan Nikah baru 2 minggu, kok sudah hamil 1 bulan?. Sering dengar kan bun pernyataan seperti ini. Hal ini sering kali dilontarkan oleh orang awam, sehingga menimbulkan praduga yang tidak  benar. Padahal bunda dinyatakan hamil saat sudah menikah.  Dan tentu nya membuat perasaan  bunda menjadi tidak nyaman.  Cara menghitung usia kehamilan secara…

Penyebab Ngidam Saat Hamil

Penyebab Ngidam Saat Hamil

Penyebab Ngidam Saat Hamil Saat hamil, terkadang ada saja keinginan tertentu yang harus dituruti. Ya lebih sering disebut ngidam.  Ngidam ini yang sering kali disangkutpautkan dengan bawaan bayi. Jika tidak dituruti, kata nya bayi nanti akan ngeces/ gampang ileran, itu hanyalah mitos belaka ya bunda. Dalam dunia medis tidak ada istilah ngidam dan tidak diketahui…

APAKAH IBU HAMIL BOLEH MAKAN MIE INSTAN?

APAKAH IBU HAMIL BOLEH MAKAN MIE INSTAN?

APAKAH IBU HAMIL BOLEH MAKAN MIE INSTAN? Biasanya saat keluhan mual dan muntah sudah menghilang, bunda sudah sangat menikmati masa kehamilan salah satu nya sudah merasa enak makan tanpa harus drama dengan keluhan mual muntah seperti diawal trimester kehamilan. Kondisi mual muntah yang sudah berkurang hingga hilang biasanya terjadi saat kehamilan bunda mulai memasuki trimester…

APAKAH IBU HAMIL PERLU MINUM VITAMIN DAN SUSU KHUSUS KEHAMILAN ?

APAKAH IBU HAMIL PERLU MINUM VITAMIN DAN SUSU KHUSUS KEHAMILAN ?

APAKAH IBU HAMIL PERLU MINUM VITAMIN DAN SUSU KHUSUS KEHAMILAN ? Minum susu hamil atau minum vitamin untuk kehamilan ? mana yang lebih penting? susu hamil atau vitamin? Tentu nya ini membuat bunda menjadi dilema karena setiap ibu hamil pasti ingin memberikan asupan yang terbaik untuk bayi yang dikandungnya agar bayi lahir sehat, sempurna tanpa kekurangan…

CARA ATASI MUAL DAN MUNTAH SAAT HAMIL

CARA ATASI MUAL DAN MUNTAH SAAT HAMIL

CARA ATASI MUAL DAN MUNTAH SAAT HAMIL Saat hamil, perasaan bunda mungkin menjadi campur aduk. Ada rasa bahagia, bangga, khawatir serta bimbang. Biasanya juga menjadi lebih sensitif dan mudah menangis. Hal ini normal, karena tubuh memerlukan penyesuaian diri. Yang paling menjadi kekhawatiran bunda saat hamil terutama hamil muda yaitu mual muntah atau lebih dikenal morning…

APA SAJA MAKANAN DAN MINUMAN YANG HARUS DIHINDARI SAAT HAMIL?

APA SAJA MAKANAN DAN MINUMAN YANG HARUS DIHINDARI SAAT HAMIL?

APA SAJA MAKANAN DAN MINUMAN YANG HARUS DIHINDARI SAAT HAMIL? Saat bunda sedang hamil, tentu nya Bunda ingin memberikan asupan makananan dan minuman yang terbaik untuk buah hati tercinta. Untuk itu makanan dan minuman yang dikonsumsi harus menjadi perhatian khusus, karena tidak semua makanan dan minuman yang Bunda konsumsi saat sebelum hamil baik untuk kesehatan…