Apakah Keguguran Saat Hamil Harus Di Kuret?

Apakah Keguguran Saat Hamil Harus Di Kuret?

Apakah Keguguran Saat Hamil Harus Di Kuret? Perdarahan lewat jalan lahir yang terjadi saat kehamilan muda merupakan salah satu tanda ketidaknormalan dalam proses kehamilan dan bisa mengarah ke tanda-tanda dini keguguran. Keguguran (abortus ) adalah proses terlepas nya janin dari dalam kandungan pada awal kehamilan ( sebelum berusia 20 minggu). Keguguran yang diketahui orang awam…